Connect with us

Hi, what are you looking for?

Infomu

Dukung Pertumbuhan Ekonomi, Kemenkeu Satu Gelar Bazar UMKM

menu


Kementerian Keuangan (Kemenkue) melalui program Kemenkeu Satu terus mendorong untuk meningkatkan ekonomi di daerah melalui sejumlah kegiatan. Foto: Bea Cukai

jpnn.com, RIAU – Kementerian Keuangan (Kemenkue) melalui program Kemenkeu Satu terus mendorong untuk meningkatkan ekonomi di daerah melalui sejumlah kegiatan.

Salah satunya menggelar Bazar UMKM di halaman parkir Kantor Bea Cukai Tanjung Balai Karimun, Kamis (11/5).

Bazar UMKM tersebut diikuti oleh 20 peserta UMKM di Kabupaten Karimun dengan produk unggulannya masing-masing.

Dalam bazar itu ada salah satu pelaku UMKM yang berhasil memasarkan produknya ke Singapura dan Malaysia.

Advertisement. Scroll to continue reading.

Indra Soeparjanto, Kepala Kanwil Direktorat Jenderal Perbendaharaan Kepulauan Riau selaku Kepala Perwakilan Kementerian Keuangan Regional Kepulauan Riau, mengatakan kegiatan Bazar UMKM menjadi upaya nyata Kemenkeu Satu dalam mengembangkan dan mendorong pelaku UMKM untuk bisa terus eksis di pasar nasional maupun internasional.

“Kami berharap kegiatan ini mampu memberikan dampak positif dari sektor ekonomi dan sosial, sehingga produk dari Kepulauan Riau dapat dikenal hingga mancanegara,” kata dia.

Kegiatan ini merupakan wadah bagi para pelaku UMKM untuk membuka pasar lebih luas dan menambah wawasan mengenai fasilitas ekspor yang diberikan Bea Cukai. (jpnn)

Kementerian Keuangan (Kemenkue) melalui program Kemenkeu Satu terus mendorong untuk meningkatkan ekonomi di daerah melalui sejumlah kegiatan.

Redaktur & Reporter : Dedi Sofian

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News





Source link

Advertisement. Scroll to continue reading.
Bagiin Info

Click to comment
    • Flipboard

    • Reddit

    • Pinterest

    • Whatsapp

    • Whatsapp

Baca Juga Info Ini

Infomu

JAKARTA, celebrities.id – Fakta menarik film Petualangan Sherina 2, wajib diketahui sebelum menonton film sekuel dari film legendaris Petualangan Sherina yang dirilis pada tahun...

Infomu

Saya tergila-gila dengan alur cerita Mahō Shōjo (Magical Girl) sejak kecil. Subgenre anime dan manga Jepang yang dipelopori pada era 60-an itu mengisahkan para...

Infomu

TEMPO.CO, Jakarta – Manajer Timnas Indonesia Kombes Pol Sumardji ternyata mengalami luka pada bagian bibir setelah adanya insiden saat kedudukan 2-2 pada pertandingan keras melawan...

Infomu

Kali ini tim Tek.id berkesempatan mengulas ponsel vivo V27 5G Ini hadir dengan tiga kamera belakang dan Aura Light Portrait. Seperti kebanyakan pabrikan ponsel...

Infomu

“Hati-hati kawan,” ucap seorang mahasiswa tahun 1950-an dengan sinis di trailer terbaru acara Paramount, The Rise of The Pink Ladies. “It’s a girl gang.”...

Infomu

Direktur Lalu Lintas Polda Metro Jaya (PMJ) Komisaris Besar Latif Usman menuturkan bahwa sejumlah ruas jalan bakal dilakukan pengamanan, terutama di kawasan Jalan Jenderal...

Infomu

Berdasarkan laporan yang dimuat kantor berita Austria APA, pada Senin (15/5), kedua tersangka yang tidak disebutkan namanya itu juga melontarkan sapaan Nazi “Heil Hitler”...

Infomu

HerStory, Jakarta — Beauty, berada dalam hubungan satu sisi bisa jadi sulit. Menghadapi kenyataan orang yang kamu cintai jatuh cinta dengan orang lain bisa...

Advertisement
close